RAPAT RUTIN PKK & SOSIALISASI DESA LAYAK ANAK

KLATEN UTARA - Rabu (18/01/23) Rapat rutin PKK Se Kecamatan Klaten Utara & Sosialisasi desa layak anak di Balai Desa Gergunung, Kecamatan Klaten Utara

RAPAT RUTIN PKK & SOSIALISASI DESA LAYAK ANAK

Rapat rutin PKK Se Kecamatan Klaten Utara pertama kali di Tahun 2023 dan dengan diisi materi sosialisasi Desa Layak Anak oleh Kristian Apriyanta S.Pd diselenggarakan pada tanggal 18 Januari 2023 di balai desa Jonggrangan, Kecamatan Klaten Utara.

selaku pengisi materi bapak Kristian Apriyanta S.Pd menyampaikan amanat dari ibu Bupati Klaten "Mari kita tingkatkan partisipasi dan kepedulian kita terhadap perempuan dan anak di kabupaten Klaten ini, terutama  di pendidikan, kebudayaan dan kesehatan, untuk masa depan yang lebih bermartabat ".

tahun 2022 kabupaten Klaten sudah mencapai target TTPKLA sebagai Madya di tahun 2023 ini target untuk Kabupaten Klaten naik menjadi Nindya.

Adapula capain targetnya untuk tahun 2023 ini
REKOMENDASI
1.Penerbitan Perdes Desa Layak Anak
2.Penguatan Kelembagaan & Penyusunan Profil Dokumentasi DLA 2022 & RTL 2023
3.Revitalisasi dan Peningkatan Kapasitas Managerial GTDLA dan FDA Dukungan Program KRENOVA unggulan mendorong kerjasama lintas sektoral

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0